Posisi Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) pada periode 2024-2029 sendiri kembali diisi oleh Bahlil Lahadalia. Dalam masa tugasnya, Bahlil akan ditemani oleh Wakil Menteri ESDM, Yuliot Tanjung.
Bahlil pun mengucapkan terimakasih kepada Presiden Prabowo dan Wakil Presiden Gibran yang telah memberikan kepercayaan kepadanya untuk kembali memimpin Kementerian ESDM.
Ia menuturkan, Kementerian ESDM dalam 5 tahun kedepan memiliki tantangan yang cukup besar. Hal ini dikarenakan target dari Presiden yang menginginkan Indonesia mencapai swasembada energi yang mana menurut Bahlil Kementerian ESDM akan menjadi ujung tombak dalam mencapai target tersebut.
Baca Juga : Penuh Lika-Liku, Bagaimana Perjalanan 4 Tahun UU Minerba Hasil Revisi?
Untuk memulai rencana pencapaian target dari Presiden, Bahlil menuturkan bahwa program dalam 100 hari kerjanya sebagai Menteri ESDM ialah dengan membenahi tumpang tindih perizinan dan kurang cepatnya persetujuan.
“Bayangkan kita mau eksplorasi saya, izinnya sekarang masih ada 100 lebih, 129 kalau tidak salah. Sebenarnya izin ini sudah bagus, tapi kita SLA-nya yang kurang, kecepatannya. Nah ini saya lagi cari akalnya,” ungkap Bahlil dikutip dalam laman resmi Kementerian ESDM, esdm.go.id.
Pembenahan regulasi yang diungkapkannya juga termasuk dalam subsektor mineral dan batubara (minerba) yang saat ini masih dianggap tumpang tindih. Ia menambahkan bahwa Kementerian ESDM akan melakukan perbaikan sehingga dapat menguntungkan bagi Pemerintah maupun Badan Usaha.
Baca Juga : Pemerintah Terbitkan Aturan Baru Gross Split Untuk Tarik Investor MigasKata Kunci : Kementerian ESDM Kepemimpinan Bahlil Targetkan Pembenahan Regulasi dalam 100 Hari Kerja
Di Tengah Gencarnya Transisi Energi, Mengapa Indonesia Masih Pakai Batubara?
05 Des 2024, 10:41 WIB
Indonesia dan Kanada Jalin Kerjasama Sektor Mineral Kritis dan Transisi Energi
04 Des 2024, 10:54 WIB
Harga Komoditas Produk Pertambangan Turun Jelang Pergantian Tahun, Mengapa?
03 Des 2024, 12:23 WIB
China Temukan Cadangan Emas Raksasa Berkualitas Tinggi
02 Des 2024, 13:56 WIB
Bahlil Akui Indonesia Masih Impor Nikel Meski Punya Cadangan Terbesar di Dunia, Ada Apa?
26 Nov 2024, 10:29 WIB
Nasional
25 Nov 2024, 13:23 WIB
Nasional
25 Nov 2024, 10:11 WIB
Energi
21 Nov 2024, 10:24 WIB
Sustainability
20 Nov 2024, 13:56 WIB
Energi
15 Nov 2024, 10:43 WIB
Nasional
12 Nov 2024, 10:08 WIB
Nasional
07 Nov 2024, 14:31 WIB
Nasional
07 Nov 2024, 10:25 WIB
Nasional
06 Nov 2024, 13:55 WIB
Energi
05 Nov 2024, 11:03 WIB
Nasional
04 Nov 2024, 13:34 WIB
Energi
04 Nov 2024, 10:07 WIB
Nasional
01 Nov 2024, 11:09 WIB
Lingkungan
30 Okt 2024, 13:30 WIB
Minyak dan Gas
29 Okt 2024, 14:49 WIB
Energi
29 Okt 2024, 10:40 WIB
Informasi CSR
28 Okt 2024, 14:29 WIB
Energi
28 Okt 2024, 10:18 WIB
Energi
25 Okt 2024, 21:03 WIB
Nasional
25 Okt 2024, 13:46 WIB